Sabtu, 02 November 2013

BlackBerry Messenger Lengser Dari Puncak

Sejak diluncurkan pada tanggal 21 Oktober lalu, Blackberry Messenger atau lebih familiar di sapa BBM. Berhasil memuncaki Appstore milik iOS dalam satu malam. Di susul oleh Google Play pada hari berikutnya.

Tetapi peringkat puncak BBM tidak bertahan lama. Tepatnya hari ini BBM dilengserkan oleh suatu aplikasi lain yang bahkan memiliki jenis yang berbeda.

Aplikasi tersebut merupakan aplikasi edit foto yang dibuat oleh orang Cina, terlihat dari nama aplikasinya sendiri yang tidak bisa kita baca, sehingga tidak bisa kita search.

Aplikasi yang memiliki fitur membuat karikatur berdasarkan foto kita ini memiliki rating umur sehingga tidak bisa sembarang orang bisa mengunduhnya. Jadi jangan kaget apabila banyak teman kamu yang menshare foto seperti ini.

Lalu bagaimana kondisi di Google Play. Hingga saat ini BBM masih aman berada di posisi puncaknya.

Bagikan

Jangan lewatkan

BlackBerry Messenger Lengser Dari Puncak
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.

Untuk menyisipkan kode pendek, gunakan <i rel="code"> ... KODE ... </i>
Untuk menyisipkan kode panjang, gunakan <i rel="pre"> ... KODE ... </i>
Untuk menyisipkan gambar, gunakan <i rel="image"> ... URL GAMBAR ... </i>